Klasemen Lengkap Liga Champions 2024/2025: Pesta Gol di Signal Iduna Park Bawa Borussia Dortmund ke Puncak

Klasemen Lengkap Liga Champions 2024/2025: Pesta Gol di Signal Iduna Park Bawa Borussia Dortmund ke Puncak

 

Sejak Liga Champions menggunakan format baru pada musim ini, skema rivalitas memang sangat ketat, di mana jumlah poin yang sama akan melibatkan banyak tim.

Itu tak terkecuali saat ini, di mana peta persaingan di papan atas setelah matchday kedua nanti diyakini akan makin banyak tim dengan jumlah enam poin sempurna.

Namun, saat ini setidaknya ada tiga tim degnan jumlah poin yang sama di papan atas Liga Champions. Selain Dortmund yang ada di puncak, ada Stade Brestois dan Bayer Leverkusen yang sudah meraih dua kemenangan hingga saat ini.

Stade Brestois menang 4-0 dalam lawatannya ke markas Salzburg. Sementara Bayer Leverkusen meraih kemenangan penting 1-0 atas AC Milan.

Hal itu membuat kedua tim sama-sama memiliki enam poin, hanya terpaut produktivitas gol dengan selisih gol yang sama.

Source link

Exit mobile version